Scroll ke Atas
Berita Utama

Penahan Jalan di Tlagasana Longsor Warga Swadaya Gotong Royong Bangun Kembali

66
×

Penahan Jalan di Tlagasana Longsor Warga Swadaya Gotong Royong Bangun Kembali

Sebarkan artikel ini
PEMALANG EMSATUNEWS.CO.ID,  Penahan Jalan di Dukuh Penisihan Desa Tlagasana Kecamatan Watukumpul Kabupaten Pemalang longsor akibat hujan deras pada Sabtu 22/9/2022 kemaren.
Warga berinisiatif membangun kembali penahan Jalan yang longsor secara swadaya dan di lakukan secara gotong royong pada Jumat 23/9/2022.
hal ini lantaran Warga hawatir jika kondisi ini dibiarkan akibatnya akan menimbulkan longsor susulan .
Longsor terjadi kemarin di jalan Dukuh Penisihan RT 002 RW 001, saat terjadi hujan belum lama turun mengakibatkan tebing setinggi Empat meter longsor hingga beberapa meter.
” anggaran secara swadaya masyarakat dari RT dan kadus setempat  kita bahu membahu bersama masyarakat setempat  segera memperbaiki infrastruktur jalan yang  terancam  putus. Tutur Adi Kadus setempat kepada wartawan Jumat 23/9.
Adi berharap , Semoga budaya gotong royong tersebut , tetap terpelihara agar menjadi masyarakat yang mandiri dan menuju peradaban manusia yang tangguh” tutur  imbuh Adi (SK).

Baca Juga :  Penasaran Canggihnya Pesawat Dassault Mirage 2000-9, Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono Lihat Langsung di Pangkalan Militer Al-Dafra, UAE